Perjanjian Lama

Perjanjian Baru

Yosua 20:1-3 Alkitab dalam Bahasa Indonesia Masa Kini (BIMK)

1. Kemudian Tuhan menyuruh Yosua

2. berkata begini kepada orang Israel, “Aku sudah memerintahkan Musa supaya ia memberitahukan kepadamu tentang kota-kota suaka, yaitu kota-kota di mana orang dapat melarikan diri untuk mendapat perlindungan. Sekarang pilihlah kota-kota itu.

3. Orang yang membunuh orang lain dengan tidak sengaja, boleh lari ke kota itu untuk luput dari orang yang hendak membalas dendam kepadanya.

Membaca bab lengkap Yosua 20