Perjanjian Lama

Perjanjian Baru

Bilangan 26:41-44 Alkitab dalam Bahasa Indonesia Masa Kini (BIMK)

41. Orang laki-laki dalam kaum-kaum itu jumlahnya 45.600 orang.

42. Dari suku Dan: Kaum Suham.

43. Orang laki-laki dalam kaum itu jumlahnya 64.400 orang.

44. Dari suku Asyer: Kaum Yimna, Yiswi dan Beria.

Membaca bab lengkap Bilangan 26