Perjanjian Lama

Perjanjian Baru

Mazmur 7:1-2 Alkitab Terjemahan Baru (TB)

1. Nyanyian ratapan Daud, yang dinyanyikan untuk Tuhan karena Kush, orang Benyamin itu.

2. Ya Tuhan, Allahku, pada-Mu aku berlindung;selamatkanlah aku dari semua orang yang mengejar aku dan lepaskanlah aku,

Membaca bab lengkap Mazmur 7